Paling Seru: Ini 5 Alasan Stres Bisa Membunuh Kehidupan Seksual Manusia

Paling Seru
Berita Hot dan Unik 
Ini 5 Alasan Stres Bisa Membunuh Kehidupan Seksual Manusia
Feb 18th 2016, 03:28, by lisa

stres

Palingseru.com – Setiap manusia pasti selalu punya masalah yang membuat pikirannya menjadi stres. Ketika seseorang telah mengalami stres maka akan mempengaruhi kehidupan seksnya. Bahkan ada sejumlah alasan stres yang bisa membunuh kehidupan seksual manusia.

Dan kali ini ada sejumlah alasan kenapa stres bisa membunuh kehidupan seksual manusia. Seperti yang dilansir dari Merdeka.com, inilah dia diantaranya :

1. Menurunkan gairah seksual pria

Salah satu alasan kenapa stres bisa membunuh gairah seksual kamu karena stres bisa menurunkan gairah seksual . Hal ini disebebkan seseorang yang mengalami stress kronis dapat meningkatkan kadar hormone stress dalam tubuh seperti yang dikatakan oleh sebuah penelitian yang diterbitkan dalam jurnal Hormones and Behavior,

2. Menghambat gairah seksual wanita

Salah satu alasan kenapa stres mengganggu kehidupan seksual kamu karena stres bisa menghambat gairah seksual wanita. Wanita yang mengalami stres kronis ini akan kekurangan oksitoksin yang bisa membuat wanita malas bercinta.

3. Sulit mencapai orgasme

Stres juga bisa membuat seseorang sulit untuk mencapai orgasme. Stres bisa menyebabkan seseorang mengalami relaksasi saat berhubungan,sehingga tak membuat wanita merasakan orgasme.

4. Menurunkan kesuburan pada wanita

Stres juga bisa menurunkan kesuburan pada wanita. Stres ini dipengaruhi oleh kelenjar pituitari yang mengatur fungsi semua kelenjar penting seperti tiroid, kelenjar adrenal dan ovarium. Sementara itu , wanita yang mengalami stres juga bisa memengaruhi tingkat reproduksi hormone estrogen dan progesterone yang memengaruhi siklus menstruasi menjadi tidak subur.

5. Mengurangi kualitas sperma

Stres juga dapat mempengaruhi kualitas sperma. Ketika seseorang merasa stres maka bisa mengurangi kualitas sperma pria menjadi tidak subur dan mempengaruhi risiko konsentrasi sperma yang rendah saat ejakulasi. Kebanyakan mereka yang mengalami stres ini memicu produksi glukokortikoid, hormone steroid yang menurunkan tingkat testosterone.

Nah, itulah dia kelima alasan stres bisa membunuh kehidupan seksual wanita.

The post Ini 5 Alasan Stres Bisa Membunuh Kehidupan Seksual Manusia appeared first on Paling Seru.

Google Plus
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions

0 Response to "Paling Seru: Ini 5 Alasan Stres Bisa Membunuh Kehidupan Seksual Manusia"

Post a Comment